Slidebar Atas

IKLAN BARIS

Membangun Insan Kamil yang Berwawasan dan Berkemampuan Global Berlandaskan Al-Qur'an dan As-Sunnah

Sabtu, 22 April 2023

Selamat Hari Raya Idul Fitri 1444 H / 2023 M

Umat Islam di seluruh dunia tentunya bahagia karena telah menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan dan hari ini  merayakan lebaran. 

Ibadah puasa di bulan Ramadhan memang mengajarkan banyak hal. Di samping sebagai kewajiban setiap muslim, ibadah puasa di bulan suci juga melatih kesabaran dan kepekaan terhadap sesama manusia.

Kini bulan penuh keberkahan itu akan berakhir dan berganti dengan Syawal yang diawali dengan lebaran Idul Fitri. Bagi umat Islam Idul Fitri menjadi momentum memperbaiki diri hubungan manusia kepada Allah SWT maupun sesama manusia.

Kepala Sekolah, Guru dan Staff SD PLUS 2 Al-Muhajirin Mengucapkan Selamat Hari Raya  Idul Fitri 1 Syawal 1444 H / 2023 M Minal Aidin Walfadzin Mohon Maaf Lahir dan Bathin.

"Semoga bulan Ramadhan 1444 H ini, memberikan banyak manfaat untuk kita dan dapat memotivasi kita mengalahkan hawa nafsu dan menuju kemerdekaan dalam Idul Fitri. Terlambat bukan berarti lupa. Selamat Hari Raya Idul Fitri, selamat berlebaran dan berkumpul dengan sanak saudara."




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Chat Room

Kamu bisa chat bareng Admin di sini dengan Messenger,
Terima kasih.

Chat on Messenger